Selasa, 07 Februari 2012

Peringatan Maulud Nabi Muhammad 1433 H

Pada hari ini tanggal 07 Februari 2012 di MI YPSM Punjul telah melaksanakan "Peringatan Maulud Nabi Muhammad 1433 H". Acara tersebut sebagai rasa syukur yang diberikan seluruh elemen yang ada di MI YPSM Punjul sendiri. Terutama para siswa dan tenaga pengajar itu sendiri.

Pada acara tersebut diawali dengan pembacaan doa oleh Ustadz Mat Rois S.Pd.I, kemudian menampilkan beberapa siswa-siswi berbakat yang dimiliki MI YPSM Punjul. Di antaranya yaitu:
  1. Muhammad Iqbal (Kelas I)
  2. Fatkun Korip dan Virna Puspita (Kelas I)
  3. Yasinta Eka Saputri dan Yarvin Dwi Prastya(Kelas II)
  4. Iin Rizkia Amalia, Maulida Eka Putri dan Tiyas Nur Ma`rifah (Kelas III)
  5. Ahmad Rizal Zidan, Siti Nur Kumalasari. Rizki Abdau (Kelas IV)
  6. Elva Arabella dan Nilatun Nikmah (Kelas V)

Sebagai contohnya adalah ananda Muhammad Iqbal yang telah berani berqiroat di depan teman-temanya dan dewan guru. Padahal dilihat dari umurnya yang begitu sangat muda maka dia selanjutnya adalah calon seorang yang berbakat di MI YPSM Punjul yang kemudian bisa berguna untuk mensyiarkan agama islam.